Selasa, 13 Oktober 2015

Tentang Database mengenai Enterprise, Atribut, Entitas, dan Nilai Data Bank



Tugas Softskill
2DA01 Akuntansi Komputer
Tentang Database mengenai Enterprise, Atribut, Entitas, dan Nilai Data Bank

Nama Kelompok :

Dwi Oktaviani
Elsa Tut Komila
Gati Agusti Dimaryani
Lisa Lida Sari
Nona Febriana Putri
Nuri Pradita Eolia
Shifa Nurmala


Pertanyaan :
1. Tentukan sebuah Enterprise yang ada dalam lingkungannya tanda, kemudian sebutkan nama organisasinya tersebut.
2. Tentukan Etitas dari Enterprise yang telah disebutkan pada nomer 1 diatas.
3.  Tentukan Atribut dari masing-masing Entitas yang ada pada nomer 2 diatas.
4.   Berikan 5 contoh nilai data dari Atribut yang telah disebutkan pada nomer 3 diatas.

Jawaban :
  •  Enterprise merupakan suatu bentuk organisasi seperti : Universitas, Pabrik, Rumah sakit, Sekolah Dsb.

          Enterprise yang akan dijadikan contoh adalah Bank

  • Entitas adalah suatu obyek yang dapat dibedakan dari lainnya yang dapat diwujudkan dalam basis data.


Entitas dari BANK itu sendiri bias dilihat gambar dibawah ini :

Ket :
Bentuk oval abu-abu adalah Enterprise
Bentuk oval ungu adalah Entitas


  •    Atribut adalah karakteristik dari suatu entitas.

           Seperti contoh dibawah ini :




Nilai data / data value adalahisi data / informasi yang tercakup dalam setiap elemen data. Nilai data dari atribut diatas dapat dilihat pada table dibawah ini.

NASABAH
KODE
NAMA
E001
Guntur
E002
Varuq
E003
Ramdhani
E004
Reza
E005
Rusmin

TELLER
NOMOR INDUK
NAMA
1211101
Risca
1211202
Ina
1211303
Ica
1211404
Intan
1211505
Mirna

SATPAM
NAMA
QUOTA
Sandi
BagianDepan
Danu
BagianAntrian
Mugi
BagianAntrianAtas
Boyang
Bagian ATM
Langkay
BagianDepan